Punya Harta Rp1,1 Miliar, Tessa Mahardhika Kini Jadi Jubir KPK

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menunjuk penyidik Tessa Mahardhika Sugiarto sebagai juru bicara KPK menggantikan posisi Ali Fikri.

Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pada 2023, Tessa memiliki total harta senilai Rp1.193.152.125 (Rp1,1 miliar).

Tessa melaporkan hartanya pada 22 Februari 2024 untuk periodik 2023. LHKPN itu disampaikan Tessa ketika menjabat sebagai penyidik tindak pidana korupsi ahli madya

Dilansir dari laman elhkpn.kpk.go.id, Tessa tercatat memiliki satu bidang tanah dan bangunan seluas 133 meter persegi/126 meter persegi seharga Rp1.100.000.000 yang merupakan hasil sendiri.

Selanjutnya Silakan Baca Berita Kami Di GoogleNews

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *