Tangerang Selatan – Kembali Petugas gabungan yang terdiri Satpol PP Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Polres dan TNI melancarkan razia terhadap sejumlah hotel yang berada di kawasan BSD City, Serpong, Kota Tangsel, Banten.
Kepala Bidang Penegakan dan Perundang-Undangan Satpol PP Kota Tangsel, Sapta Mulyana mengatakan, razia tersebut dilakukan akibat banyaknya aduan masyarakat terkait aktivitas hotel yang kerap didatangi para tamu yang mayoritas kaum muda-mudi.
“Terkait dengan laporan warga maupun temuan yang bisa kita buktikan di empat titik. Pertama, indekost yang beralih fungsi menjadi penginapan dengan tarif per jam. Yang kedua, di penginapan diindikasikan terjadi praktik prostitusi. Kami berhasil menjaring 32 pasangan muda-mudi yang berbuat mesum. Mereka terdiri dari …………